Agar Realisasi Pembangunan Tercapai Maksimal
* Gubernur Gesa Pengesahan RUU Daerah Kepulauan Gubernur H Nurdin Basirun menegaskan bahwa keberadaan RUU Daerah Kepulauan ketika disahkan nanti diharapkan mampu secara efektif meningkatkan pembangunan di Kepulauan Riau. Dengan keberadaan payung hukum yang lebih terkhusus, semua potensi di daerah dapat termanfaatkan dengan optimal yang kemudian akan memberikan dampak positif terhadap kesejahteraan masyarakat. “Sebenarnya cuma satu dalam hal ini yakni satu pikiran, satu hati, satu langkah kita bersama-sama merealisasikan RUU